Sumut

Peringatan Hari Kenaikan Yesus Kristus, Polres Pematangsiantar Lakukan Pengamanan Gereja

Pematangsiantar, Ruangpers.com – Dalam memperingati Hari Kenaikan Yesus Kristus, Polres Pematangsiantar lakukan pengamanan Gereja, Kamis (9/5/2024).

Personil Polres Pematangsiantar melaksanakan kegiatan pengamanan di lokasi Gereja dalam rangka pengamanan ibadah Hari Kenaikan Yesus Kristus yang dipimpin oleh Kapolres Pematangsiantar, AKBP Yogen Heroes Baruno, S.H, S.I.K

Yogen menjelaskan bahwa kegiatan patroli dan pengamanan tersebut dilakukan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas selama pelaksanaan ibadah serta memberikan rasa aman kepada jemaat yang sedang beribadah.

Sebanyak 111 personel pengamanan gereja dikerahkan di wilayah hukum Polres Pematangsiantar.

Ada gereja yang mendapat pengamanan secara melekat dan ada pula yang dilakukan pengamanan dengan patroli.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kami menurunkan personel keamanan gereja guna memastikan bahwa ibadah berjalan lancar dan aman tanpa gangguan apapun, ujar Kapolres.

Selama pelaksanaan kegiatan ibadah, tidak terjadi gangguan kamtibmas yang signifikan di wilayah hukum Polres Pematangsiantar terkait dengan perayaan Hari Kenaikan Yesus Kristus.

Kegiatan ini merupakan tugas mulia dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, terutama dalam perayaan hari keagamaan yang penting bagi umat Kristiani khususnya di Kota Pemetangsiantar.

 

(rel)

 

 

Ruangpers.com

Leave a Comment

Recent Posts

Ini Kata Kapolres Simalungun Saat Pimin Upacara Sertijab Kabag OPS dan Kapolsek Tanah Jawa

Simalungun, Ruangpers.com - Kapolres Simalungun, AKBP Choky Sentosa Meliala, S.I.K., S.H., M.H, pimpin langsung upacara…

3 jam ago

Bongkar Sindikat Pencurian Kendaraan Bermotor, 6 Personel Polres Tanjungbalai dapat Penghargaan

Tanjungbalai, Ruangpers.com - Kapolres Tanjungbalai, AKBP Yon Edi Winara SH, SIK, MH, pimpin apel pemberian…

3 jam ago

Sopir Bus Tabrak 2 Pejalan Kaki hingga Tewas di Toba Positif Narkoba

Toba, Ruangpers.com - Bus pariwisata di Kabupaten Toba , Sumatera Utara (Sumut) menabrak empat pejalan…

12 jam ago

Lompat ke Sungai Saat Digerebek Polisi, Pria di Langkat Ditemukan Tewas

Langkat, Ruangpers.com - Seorang pria bernama Heru Irlangga (42) melompat ke sungai bersama teman-temannya usai…

12 jam ago

Nelayan di Asahan Kepergok Polisi Selundupkan 2 Kg Sabu dari Malaysia

Asahan, Ruangpers.com - Seorang nelayan bernama Ismail (37) ditangkap di perairan Kabupaten Asahan, Sumatera Utara…

21 jam ago

Polri Siap Amankan dan Sukseskan World Water Forum ke-10 di Bali

Simalungun, Ruangpers.com - Kasi Humas Polres Simalungun, AKP Verry Purba, mengumumkan, bahwa Bali akan menjadi…

1 hari ago