Sumut

Kadishub Ungkap Sejarah Munculnya Odong – odong di Pematangsiantar

Pematangsiantar, Ruangpers.com – Di acara Focus Group Discussion (FGD), yang digelar Polres Pematangsiantar, pada Senin (1/3/2021), lalu, di Aula Widya Satya Brata Polres Pematangsiantar, juga dihadiri Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Pematangsiantar, Esron Sinaga.

Dan pada saat itu, Esron juga tidak mau ketinggalan bicara tentang odong – odong yang lagi hangat dibicarakan dalam FGD tersebut.

Dikatakan Esron, dia mengetahui sejarah munculnya odong – odong di Kota Pematangsiantar dan dulunya dia belum menjabat Kadishub.

Dijelaskan, bahwa odong – odong ini muncul mulai tahun 2009 lalu, saat Ir RE Siahaan menjabat Wali Kota Pematangsiantar.

Baca Juga : Anggap Odong – odong Tidak Bermasalah, Mulyadi : Dulu Taman Bunga Tempat Mesum !

Advertisement. Scroll to continue reading.

Baca Juga : Anak – anak yang Sabar Ya…Odong – odong Belum Diijinkan Keliling Kota

Masih kata Esron, odong – odong dulunya masih ditarik kuda atau sado dan tujuannya agar masyarakat dapat menikmati suasana Kota Pematangsiantar, apalagi di malam hari.

“Namun entah mengapa dalam perjalanannya, operasional odong – odong ini jadi tidak pas,”ungkapnya.

Sinaga juga setuju dengan pihak Polres Pematangsiantar melalui Unit Sat Lantas, bahwa pengguna odong – odong ini harus mengikuti peraturan yang berlaku, sehingga tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.

 

(red)

Ruangpers.com

Leave a Comment

Recent Posts

Cara Urus Kartu ATM yang Tertelan, Begini Caranya

Jakarta, Ruangpers.com - Mesin ATM atau Automatic teller Machine memudahkan nasabah bank untuk melakukan transaksi…

13 menit ago

Penginapan di Tebing Tinggi Terbakar, Diduga Dipicu Korsleting Listrik

Tebing Tinggi, Ruangpers.com - Sebuah penginapan di Jalan Suprapto, Kelurahan Pasar Gambir, Kecamatan Tebing Tinggi,…

23 menit ago

Heboh Emak-Emak Ngamuk-Tampar Polisi Berujung Dilaporkan

Makassar, Ruangpers.com - Seorang emak-emak berinisial M (43) di Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) marah-marah…

29 menit ago

Terkait Bantuan Bencana di Desa Simangulampe, Berikut Penjelasan Kadis Sosial Humbahas

Humbahas, Ruangpers.com  - Terkait bantuan bencana di Desa Simangulampe yang katanya belum dibagikan kepada masyarakat…

17 jam ago

Polres Pematangsiantar Hadiri Penanaman Pohon di Waduk Simarimbun Perumda

Pematangsiantar, Ruangpers.com - Kapolres Pematangsiantar, AKBP Yogen Heroes Baruno SH, SIK diwakili Kasat Binmas, AKP…

17 jam ago

Main Futsal Berujung Pengeroyokan, Polsek Siantar Selatan Amankan Dua Orang Pelaku

Pematangsiantar, Ruangpers.com - Polsek Siantar Selatan berhasil mengamankan dua pelaku penganiayaan secara bersama - sama…

18 jam ago