Olahraga

Momen Panas Marko Simic Adu Fisik Vs Kapten Persija, Ada Apa?

Jakarta, Ruangpers.com – Pemandangan cukup menarik terjadi dalam pertandingan semifinal leg pertama antara Persija Jakarta versus PSM Makassar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Kamis (15/4/2021).

Setelah pertandingan usai, ada adegan keributan yang terekam oleh kamera televisi, yakni adu fisik antara striker Persija, Marko Simic, dengan sang kapten Andritany Ardhiyasa.

Terlihat Simic menunjukkan gestur marah dengan menunjuk-nunjuk tangan serta bibir yang berbicara. Di hadapannya ada Andritany yang memasang dada yang juga tampak berbicara.

Tidak jelas apa yang menjadi penyebab keduanya berselisih. Namun, dari video, Simic terlihat sudah tidak puas sejak diganti beberapa detik sebelum laga usai.

Ia sempat berjabat tangan dengan pelatih Sudirman, kemudian terliat ‘marah-marah’ kepada staff yang duduk di bangku cadangan Persija.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Andritany pun tampaknya hanya mencoba menenangkan amarah Simic, tetapi emosinya sedikit ikut tersulut sebelum akhirnya memilih pergi.

Sementara itu, duel antara Persija vs PSM berakhir imbang tanpa gol. Keduanya akan kembali bersua pada leg kedua di Stadion Manahan, Solo.

 

Sumber : Suara.com

Ruangpers.com

Leave a Comment

Recent Posts

Polsek Siantar Selatan Amankan Dua Pria Warga Batubara Diduga Pencuri HP

Pematangsiantar, Ruangpers.com - Polsek Siantar Selatan - Polres Pematangsiantar melalui Unit Reskrim mengamankan dua orang…

6 jam ago

Polres Simalungun Gelar Patroli Skala Besar di Lokasi Rawan Kriminal, Ini Tujuannya

Simalungun, Ruangpers.com – Menjelang akhir pekan, Polres Simalungun menggelar operasi Kepolisian Yang Ditingkatkan (KRYD) pada…

6 jam ago

Heboh Kamaruddin Cekcok dengan Pecatan Polisi Pembacok Warga di Deli Serdang

Deli Serdang, Ruangpers.com - Satu video yang memperlihatkan pengacara Kamaruddin Simanjuntak terlibat cekcok dengan Kamiso…

7 jam ago

Penilaian EPSS Tahun 2024 di Humbahas, Penyusunan Profil Kesehatan dan ASN

Humbahas, Ruangpers.com - Penilaian Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS) Tahun 2024 dilakukan pada 2 (dua)…

10 jam ago

Wisata Air Terjun Silima-lima: Lokasi, Daya Tarik, dan Harga Tiketnya

Tapanuli Selatan, Ruangpers.com - Terdapat banyak wisata alam yang bisa dikunjungi di Kabupaten Tapanuli Selatan,…

11 jam ago

KPU Tetapkan 45 Anggota DPRD Asahan Terpilih, Ini Nama-namanya

Asahan, Ruangpers.com - KPU menetapkan 45 anggota DPRD Kabupaten Asahan periode 2024-2029 terpilih. Selanjutnya 45…

1 hari ago